Hello!
Cuma mau nulis sedikit soal pregnancy diet (diet maksudnya menu makanan sehari2, bukan berarti sayanya diet ~_~) biar inget sepanjang hamil banyakan makan apa aja...
Sooo trimester pertama biasanya...
Sarapan : Banana + a glass of milk + prenatal pagi
Makan siang : nasi + biasanya ada protein nya (ayam/salmon/tempe/sapi) + sayur (buncis/timun/bayem/brokoli/dst)
Snack : buah, waktu trimester pertama mostly jeruk/apel + prenatal sore
Makan malem : nasi optional + biasanya menu yang sama ama makan siang
Ini biasanya, kadang berubah2 juga diganti pasta pake apa gitu (jamur/spinach) ato mesen di luar especially waktu sakit seminggu, craving wantan soup, bakmi, anything kuah2. Satu staple ya simple clear chicken soup, cuma rebus ayam + kentang + onion + buncis + wortel + mihun ditambah kaldu bubuk sedikit sama garem dan merica.
Setelah baikan dari sakit kemarin, mostly berarti trimester dua, menunya agak berubah sedikit
Sarapan : Cruesli chocolate (granola with flakes and chunks of chocolate) + milk + optional fruit (banana/strawberry) + prenatal pagi
Makan siang : Nasi/kentang (lagi seneng yg digoreng... chips!) + protein yang sama, mostly salmon so far + sayur
Snack : buah, berapa hari terakhir diisi anggur ato mangga.. + prenatal sore
Makan malem : Sama dengan makan siang, chips nya dicamil <3
With all these, setelah sakit kemarin turun berat 1 kg, I'm thinking I should gain more weight. Tapi banyak yg bilang jg trimester kedua lebih cepet naikin berat so hopefully dengan menu yang sama baby tetep cukup kebutuhannya dan berat naik nggak terlalu drastic jadi badannya bisa adjusting happily. Semalem mulai terasa agak sakit perut, setelah cari2 kyny round ligament pain, yang mostly dikarenakan uterus mulai expanding jadi badannya adjusting especially down there. I think it's a good sign, esp krn selain sakit2 dikit ngga ada hal lain yang ganggu semacam (amit2) bleeding, spotting endesbre.
So far I hope this is enough, pengen makan lebih banyak bubur kacang ijo tapi krn ngga boleh pake Kara jadi bingung enaknya gmana ngubah resepnya :-/ Still, here's to more healthy months ahead! :)
No comments:
Post a Comment